Merchant Simulation

 Review Game Realitas Virtual, Simulasi, Umum

Deskripsi game
Game ini bergenre RPG. Dalam game ini diceritakan bagaimana Arya Penangsang (karakter utama dalam game ini) berusaha keras untuk mendapatkan uang dengan cara berjual beli. Dia berpindah dari satu kota ke kota lain untuk mencari barang-barang yang dapat dijual sehingga dia mendapatkan keuntungan. Dia harus mendapatkan uang sebanyak-banyaknya agar dapat digunakan untuk membeli obat untuk ayahnya yang sedang sakit di kota tempat asalnya.

Setiap kota yang dikunjungi memiliki karakteristik dan kebutuhan yang berbeda-beda. Sehingga akan mempengaruhi tinggi rendahnya harga jual ataupun harga beli barang-barang di masing-masing kota. Pemain harus dapat menganalisa dengan baik barang-barang produksi atau barang-barang yang dibutuhkan di masing-masing kota sehingga dia dapat membeli dan menjual barang yang tepat dan akan mendapatkan keuntungan yang maksimal. Pemain juga bisa mendapatkan informasi dari karakter-karakter yang ada di kota tersebut. Kemudian adakalanya saat pemain berpindah-pindah kota dia akan mengahadapi bandit. Pemain dapat memilih antara menghadapi bandit atau melarikan diri. Jika pemain menang melawan bandit maka pemain akan mendapatkan barang rampasan yang dibawa bandit tersebut.

Pemain akan kalah jika uangnya habis atau mati. Pemain akan menang jika tujuan utam tercapai yaitu berhasil mendapatkan obat untuk ayahnya.

Trailer

Tim :
Ahmad Aries Fathullah 5108100176
Ahmad Aries Fathullah | Create your badge

M. Hafidz Azhar – 5108100128
Hafidz Azhar | Create Your Badge

Husnun Nashir – 5108100181
Husnun Nashir

Create Your Badge
Reza Irwanto – 5108100182
Reza Irwanto | Create Your Badge

Author: 

No Responses

Tinggalkan Balasan