Cut the Rope Time Travel

 Review Game Edukasi

Cut The Rope Time Travel

 

Developer Zepto Lab
Genre Physics-Based Puzzle
Platform iOS
Android
Leap Motion
BlackBerry 10
Symbian
BlackBerry PlayBook
DSiWare
Mac OS X
Browser
Windows
Windows Phone
BlackBerry
Nintendo 3DS
Chrome OS
Mode Single-player

Penjelasan Game.

Cut The Rope Time Travel. adalah sekuel dari salah satu game yang cukup terkenal yaitu Cut The Rope. dimana pemain diharuskan untuk memberi makan si makhluk kecil hijau yang bernama Om Nom dan, sebuah permen. Yang berada didekat makhluk tersebut. Cara memberi makan, pemain harus mendekatkan permen tersebut dengan berbagai cara.  letak dan kondisi permen pun, bisa berbagai macam. seperti, berada diseutas tali, berada didalam gelembung, atau bahkan langsung jatuh tidak terikat apapun. Pemain pun, dapat menggiring permen tersebut ke si Om Nom dengan menggunakan alat – alat bantu yang ada yang disediakan disetiap level. Untuk versi Cut The Rope Time Travel ini, pemain harus memberi makan dua Om Nom. sehingga menambah tingkat kesulitan tersendiri.

Gameplay1

gameplay2

gameplay3

Nilai Edukasi:
Pemain dapat mengasah kreatifitasnya dalam hal ilmu fisika. karena, banyak level di dalam game ini yang menuntut pemain untuk menyelesaikan puzzle – puzzle yang ada dengan menggunakan gaya, gravitasi, dan momentum. Dan juga, game ini dikemas dengan menarik dan bagus, sehingga pemain tidak mudah bosan ketika bermain.

Video Trailer

Oleh: Rizki Achmad R – 5110100176

Rizki Achmad

Create Your Badge

Author: 

No Responses

Tinggalkan Balasan