Review Game Don’t Starve

 Review Game Realitas Virtual, Tugas Kuliah Realitas Virtual

Trailer
Don’t Starve adalah game yang dikembangkan oleh KLEI Entertainment. Tujuan utama dari Don’t Starve adalah bertahan hidup selama-lamanya.

Dont Starve

Dont Starve

Spesifikasi Minimum untuk menjalankan Don’t Starve adalah:

  • OS: Windows XP/Vista/Windows 7/Windows 8/OSX10.7 or better/Ubuntu 12.10
  • Processor: 1.7+GHz or better
  • Memory: 1+ gigs of RAM
  • Graphics: Radeon HD5450 or better; dedicated 256 MB or higher (GMA Cards not supported – see below)
  • DirectX®: 9.0c
  • Hard Drive: 500 MB HD space
  • Sound: 100% DirectX 9.0c compatible sound card and drivers

 

Cara Bermain:

Pada saat membuka aplikasi ini terdapat beberapa menu, yaitu:

  • Play – untuk memulai permainan
  • Mods – untuk menambahkan modifikasi dari game (add on)
  • Options – untuk mengatur kontrol pada permainan
  • Exit – untuk keluar
  • Forum – untuk menuju ke Forum Dont Starve via browser
  • Newsletter – untuk berlangganan informasi terbaru dari Dont Starve via email

ketika memulai permainan, kita memilih beberapa karakter (pada awalnya hanya ada 1 karakter bernama WILSON, kita juga mengatur dunia dan isinya pada permainan nanti.  pada umumnya, kita membutuhkan tempat tinggal dan makan untuk bertahan hidup. yap, di permainan ini kita juga membutuhkan hal tersebut. untuk membuat tempat tinggal, kita membutuhkan beberapa tools , dan tools tersebut ada di menu sebelah kiri dari layar. untuk makanan, kita membutuhkan beberapa hewan untuk diburu, dan jika ingin berburu kita juga membutuhkan tools. semakin lama bertahan hidup, semakin besar mendapatkan EXP dan naik level untuk membuka karakter lainnya. kira-kira seperti itu garis besar dari permainan ini. .

Dalam game ini akan saya review berbagai aspek realitas nya, diantaranya sebagai berikut:

  1. Realitas Fakta
  2. Realitas Proses
  3. Realitas Kejadian Acak
  4. Realitas Fisika
  5. Realitas Audio
  6. Realitas Visual

 

  • Realitas Fakta
  1. Nama setiap object yang ada sama dengan kenyataan (Burung ada yang redbird, snowbird, crow, penguin, dll; Pohon bernama Evergreen; Hewan lainnya ada rabbit, buffalo, bee, butterfly, frog; dan lain-lain)
  2. Terdapat tools yang sesuai dengan kenyataan (Axe, Pickaxe, Hammer, Pitchfork, Shovel, Bug Net, Fishing Rod, dll)
  3. Menu untuk membuat cahaya sesuai dengan kenyataan (Campfire, Fire Pit, Torch)
  4. Menu untuk bertahan hidup sesuai dengan kenyataan (Trap, Bird Trap, Compass, Backpack, Healing Slave, Straw Roll, dll)
  5. Tools untuk menyerang musuh sesuai dengan kenyataan (Spear, Blow Dart, Suit, dll)
  6. dan lain lain
List Animals

List Animals

 

List Tools

List Tools

  • Realitas Proses
  1. Jika kita mendekat pada hewan buruan, maka hewan tersebut akan kabur kearah yang berlawanan dengan kita
  2. Apabila memakan makanan, maka bar kenyang (lambung) kita akan ikut naik
  3. Apabila sekian lama tidak makan, maka bar kenyang (lambung) akan turun dan player akan menunjukkan perilaku kelaparan
  4. Apabila memetik bunga, maka bar kebahagiaan kita (otak) akan naik
  5. Apabila dikejar oleh Hewan Buas, maka bar kebahagiaan kita (otak) akan turun dan player akan menunjukkan perilaku stress dan ketakutan
  6. Apabila memakan makanan tertentu, maka bar kesehatan kita (jantung/hati) akan naik
  7. Apabila diserang oleh Hewan Buas, maka bar kesehatan kita (jantung/hati) akan turun
  8. Adanya Pagi, Sore, Malam dan durasi tiap waktu nya berubah-ubah sesuai dengan musimnya
  9. Adanya pergantian musim
  10. Apabila ingin mendapatkan kayu (log), maka harus menebang pohon
  11. Apabila ingin mendapatkan makanan yang layak makan, maka harus memasak bahan makanan tersebut
  12. Apabila ingin membuat suatu tools, maka kita membutuhkan beberapa bahan untuk membuatnya
  13. Apabila melewati sarang laba-laba yang ada jaring laba-labanya, maka player akan lebih lambat
  14. Apabila ingin mendapatkan batu maka kita harus memecah bebatuan
  15. Akan terjadi gelap apabila pada malam hari player tidak dekat dengan pusat cahaya
  16. Tanaman yang ditanam akan lebih cepat tumbuh ketika musim panas
  17. Daging yang dijemur pada musim panas akan lebih cepat kering
  18. Dan lain-lain
Pohon

Pohon

  • Realitas Kejadian Acak
  1. Datangnya burung tidak menentu
  2. Datangnya Hewan Buas tidak menentu
  3. Terdapat sekumpulan buffalo di suatu tempat tertentu
  4. Terkadang ada turkey pada semak-semak
  5. Terkadang ada jamur pada tempat tertentu dan waktu tertentu
  6. Apabila menggali sebuah kuburan , maka terkadang mendapatkan item tertentu
  7. Terkadang terkadang terjadi hujan
  8. Dan lain-lain
RedBirds

RedBirds

  • Realitas Fisika
  1. Burung bisa terbang
  2. Adanya hujan dan salju yang turun
  3. Adanya angin yang ditandakan dengan pohon yang bergoyang
  4. Player berjalan diatas jalan setapak lebih cepat dibanding jalan diatas tanah/lumpur
  5. Dan lain-lain
  • Realitas Audio
  1. Suara hujan sesuai dengan fakta
  2. Suara player menebang pohon sesuai dengan aslinya
  3. Suara hewan sesuai dengan aslinya
  4. Suara player berjalan sesuai dengan aslinya
  5. Suara player memecah batu sesuai dengan aslinya
  6. dan lain-lain
  • Realitas Visual
  1. Gambar pohon sesuai dengan aslinya
  2. Gambar sarang lebah sesuai dengan aslinya
  3. Pohon dapat tumbuh kembali namun memerlukan waktu yang agak lama
  4. Player dapat mati ketika bar kesehatan (jantung/hati) nol
  5. Dan lain-lain

 

Trailer 1 http://www.youtube.com/watch?v=W689SOpXG9o

Trailer 2 http://www.youtube.com/watch?v=xGalhFRzFm4

 

Official Website: Don’t Starve

 

Nafi Laksmana Dirgayusa

5111100046

Realitas Virtual 2013-2014

Nafi Laksmana Dirgayusa | Create your badge

Author: 

No Responses

Tinggalkan Balasan