Kebun Diandra

 Review Game Realitas Virtual

Deskripsi Singkat Game
Game ini mensimulasikan cara bercocok tanam di sebuah ladang pertanian, karakter utama dalam tokoh ini bernama Diandra, seorang gadis remaja yang baru saja berhenti bekerja untuk memulai karir sebagai petani sayur dan buah di desa Neverland. Tugas dari pemain adalah membantu Diandra untuk belajar bagaimana cara menanam sayur dan buah pertanian dengan baik dan benar.
Dalam Game ini masing-masing stagenya memiliki perbedaan dalam jenis tanaman sayur atau buah yang ditanam, makin tinggi stage nya makin banyak jenis tanaman yang bisa ditanam dalam satu stage.
Goal dalam permainan ini adalah terpenuhinya goal dalam setiap stage misalnya, pada stage pertama terpanennya 9 buah jagung, untuk level beikutnya user ditantang untuk memanen 12 buah terung dan level final user ditantang untuk memanen 16 buah cabai.
Selamat Bermain..

 

 

Source gambar pada game ini diambil sebagian besar dari game Farm Craft.

Tim Pengembang :
Devina S. Christiana 5108100051
Yunata Dede Pratiwi 5108100072
Visco Magistar 5108100081
Yovanita Sidabutar 5108100102

Author: 

No Responses

Tinggalkan Balasan